Kumpulan Kisah Inspiratif
Pemilihan Wakil Siswa
Pada hari Kamis, 18 Juli 2024, Rumah Sekolah Cendekia (RSC) menggelar pesta demokrasi pemilihan wakil siswa dengan penuh semangat dan antusiasme. Pemilihan ini tidak hanya menjadi ajang bagi para peserta
Nonton Bareng Totto-chan
Tepat pada hari selasa 7 Mei 2024, Guru dan Staff Rumah Sekolah Cendekia yang tidak melakukan perjalanan field trip Surabaya-Probolinggo-Malang, mengagendakan untuk nonton film Totto-chan: the Little Girl at the
MILAD CENDEKIA 17TH Dengan Festival Layang-Layang Dan Bubble
Rumah sekolah Cendekia (RSC) adalah sekolah yang menjadikan full fun day school sebagai semboyan nya dan mengusung a leadership School sebagai tagline-nya. Saya pertama kali mengunjunginya 8 tahun yang lalu
Fieldtrip Part 2 (10 – 11 Maret 2023)
Bali, om swastiastuMenuju pulau Bali, jalur laut menjadi pilihan. Kapal Ferry pun menjadi moda transportasi berbeda yang membawa anak-anak berpetualang. Kapal ini memiliki garasi yang luas, tempat memarkir kendaraan. Ya,
Fieldtrip Part 1 (6 – 9 Maret 2023)
Lombok, Matur Tampi AsihFieldtrip kedelapan Rumah Sekolah Cendekia tahun ini membawa 26 siswa dari kelas 4, 5 dan 6 ke Pulau Lombok dan Bali. Cuaca malam yang gerimis tak menyurutkan
ANTRI, PENTINGKAH ?
Kata antri mungkin tidak asing lagi ditelinga kita, namun nyatanya kata ‘antri’ justru begitu asing untuk kita lakukan. Inilah segelumit hal yang acap kali kita lupakan. Kita begitu sibuk memperdebatkan
Tentang Kami
Konsep penyelenggaraan pendidikan yang interaktif melalui kurikulum sistematis dan aplikatif untuk mengembangkan potensi ”kepemimpinan” dalam diri anak.
Kontak
- Komp. Aroepala Residence, Jl. Bontotangnga, Paccinongang, Kec. Somba Opu, Kabupaten Gowa, Sulawesi Selatan 92113
- 0851-0141-3383
- 0812-5066-0020
- [email protected]