nAda yangnbaru di Rumah Sekolah Cendekia. Apa itu???? Semester ini, format wakil siswandiperbaharui. Bila semester sebelumnya wakil siswa terdiri dari tiga muridnlaki-laki dan tiga murid perempuan ( wakil siswa ini dipilih dari kelas 4,5,6),nkali ini formatnya menjadi empat murid laki-laki dan empat murid perempuan.nDari kedelapan wakil siswa terpilih, mereka menyepakati satu ketua wakilnsiswa.  Selain itu terpilih juga notulennyang bertugas mencatat setiap permasalahan para siswa.  

n

n          Penentuannwakil siswa semester ini diadakan pada senin 25 nJuli 2016, ada dua belas anak dari kelas 4,5,6  mencalonkan diri atas inisiatif sendiri.nMereka telah mengetahui dengan jelas tugas dan tanggung jawab sebagai seorangnwakil siswa.

n
n

n          Bertempatndi Mushallah, para siswa SD kelas 1 hingga 6 memilih wakil siswa yang nantinyanakan membantu menyelesaikan setiap permasalahan yang muncul diantara mereka,nmengutarakan ide untuk kegiatan yang akan dilakukan disekolah. Nantinya juganakan ditetapkan pertemuan setiap jumat yang dinamakan Rapat Besar dimana setiapnkeluhan atau rasa tidak senang terhadap sesuatu akan dibicarakan. Rapat Besarnini akan dipimpin oleh para wakil siswa dan dihadiri oleh seluruh siswa SD.nGuru –guru yang ingin ikut hadir boleh datang namun tidak ikut campur dalamnrapat yang sedang berlangsung, kecuali bila diminta. Guru pendamping  akan membantu menyelesaikan sebuahnpermasalahan jika para wakil siswa mengalami deadlock dan memerlukannpenyelesaian yang adil.

n

n

n

n

Suasananpemilihan wakil siswa yang berlangsung seru

n
n

n

n

n

Suasananpemilihan wakil siswa yang berlangsung seru

n
n

n

n

n

n

nPemilihan dilakukan dengan voting, setiap siswanmemilih dengan menuliskan nama calon wakil siswa yang dipilihnya (mirip pilkadanya…J). 

n
n

n

n
n

n

n

n

n

n

n

nPerhitungan suara cukup menegangkan, ada tigansaksi saat kertas suara dibacakan. Hasil perhitungan sangat menegangkan karenanperbedaan selisih suara yang sedikit.

n

nnn

n

nInilah para wakil siswa terpilih.nCongratulation!!!. Mereka akan menjabat sepanjang satu semester. Semoga dapatnmenjalankan amanah dengan sebaik-baiknya.

n

n

n

n

Darinkiri kekanan : Bulqis, Aisyah, Afiiqa, Hana 

n
n

n

n

n

Darinkiri kekanan : Aan, Syathir, Bilal, Nibros (ketua wakil siswa)

n
n

n

n

n

Notulenn; Izzah dan Nabil

n

n

n

n

n

n

n

nPenulis berita : Ibu Yani, Ibu Sri, Ibu Ratih, IbunNia
Share the Post:

Related Posts

Festival Sate

nSate salah satu kuliner Indonesia yang banyak digemarinoleh kalangan masyarakat. Rumah Sekolah Cendekia mengadakan festival kulinernSate yang dirangkai dengan makan

Read More